Prospek Cuaca Bandara YIA Senin-Minggu 17 – 23 Oktober 2022

  • Whatsapp
cuaca bandara YIA sepekan ke depan
Prospek cuaca bandara YIA sepekan ke depan. (Foto: Twitter @infobmkgyia)

BacaJogja – Badan Meteorologi Klimaatogi dan Geofisika (BMKG) Stasiun Meteoroogi Yogyakarta International Airport (YIA) merilis prospek cuaca mingguan atau periode Senin-Minggu 17 – 23 Oktober 2022.

Adapun prakiraan cuaca di kawasan bandara internasional di Kabupaten Kulon Progo pada periode 17 – 23 Oktober 2022 sebagai berikut:

Read More

Senin, 17 Oktober 2022
Pagi berawan, siang berawan tebal, malam berawan tebal, dini hari hujan ringan.
Temperatur: 22/30 derajat celcius.

Baca Juga: Prakiraan Cuaca Tempat Wisata Jogja dan Lereng Merapi Minggu 28 Agustus 2022

Selasa, 18 Oktober 2022
Pagi berawan, siang berawan, malam berawan, dini hari hujan ringan.
Temperatur: 22/30 derajat celcius

Rabu, 19 Oktober 2022
Pagi berawan, siang hujan ringan, malam hujan ringan, dini hari hujan ringan.
Temperatur: 23/30 derajat celcius

Kamis, 20 Oktober 2022
Pagi hujan ringan, siang hujan lebat disertai petir, malam hujan lebat, dini hari hujan ringan.
Temperatur: 24/30 derajat celcius

Baca Juga: Prakiraan Cuaca Tujuh Kawasan Wisata di Yogyakarta Minggu 21 Agustus 2022

Jumat, 21 Oktober 2022
Pagi hujan ringan, siang hujan lebat disertai petir, malam hujan lebat, dini hari hujan ringan.
Temperatur: 23/30 derajat celcius

Sabtu, 22 Oktober 2022
Pagi hujan ringan, siang berawan, hujan lebat, dini hari cerah berawan.
Temperatur: 24/30 derajat celcius

Minggu, 23 Oktober 2022
Pagi hujan ringan, siang cerah berawan, malam berawan, dini hari hujan ringan.
Temperatur: 24/30 derajat celcius. (Twitter @infobmkgyia)

Related posts

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *